Kecelakaan Maut Di Cianjur Pengendara Motor RX King Menembus Kaca Mobil

- Jurnalis

Rabu, 1 Januari 2025 - 21:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mobil Daihatsu Sigra Paska Kecelakaan ( Foto : Istimewa )

Mobil Daihatsu Sigra Paska Kecelakaan ( Foto : Istimewa )

Cianjur,PortalMCA — kecelakaan maut terjadi di Jalan Raya Cipanas, Desa Cipendawa, Kecamatan Pacet, Kabupaten Cianjur, Kecelakaan pada Selasa malam pukul 22.30 WIB. tersebut melibatkan tiga kendaraan. (31/12/2024),

sepeda motor Yamaha RX King tanpa pelat nomor, sepeda motor Honda ADV bernopol F 4469, dan mobil Daihatsu Sigra bernopol F-1250

Kanit Gakkum Satlantas Polres Cianjur, Iptu Ika Cakra Mustika, membenarkan adanya kecelakaan tersebut.

“Benar, kejadian itu terjadi sekitar pukul 22.30 WIB tadi malam,” Ujarnya Pada Hari Rabu (1/1/2025).

Kronologi Kecelakaan, Menurut Kanit Gakkum Satlantas Polres Cianjur, Iptu Ika Cakra Mustika, kecelakaan tersebut berawal dari kendaraan motor Yamaha RX King yang dikemudikan (AD) Motor tersebut melaju dari arah Cipanas menuju Cianjur dan menyerempet motor Honda ADV yang dikemudikan (SD)

Kemudian, motor Yamaha RX King oleng ke kanan jalan dan bertabrakan dengan mobil Daihatsu Sigra yang dikemudikan (YF) dari arah berlawanan. Motor Yamaha RX King terpelanting ke depan dan bertabrakan dengan sepeda motor Yamaha Nmax bernopol F 5579 yang dikemudikan (WS).

“Korban dan Kerugian Pengendara motor Yamaha RX King, (AD), mengalami luka berat dan dilarikan ke rumah sakit. Kerugian ditaksir sekitar Rp 15 juta,” Katanya

Penyebab Kecelakaan, Hasil analisis sementara menunjukkan bahwa kecelakaan tersebut disebabkan oleh kurangnya kewaspadaan dan kehati-hatian pengendara motor Yamaha RX King.

“Kami berharap kejadian ini dapat menjadi pelajaran bagi semua pengguna jalan untuk selalu berhati-hati dan waspada,” Tutup Iptu Ika Cakra Mustika.

 

Penulis : Erik E

Berita Terkait

Proyek Konstruksi di Rajeg Diduga Langgar Aturan, Tanpa Papan Informasi
Bupati Tangerang Hadiri Santunan Yatim dan Khitanan Massal di Desa Daru
Spanduk Nyasar, KWRI Disudutkan! Ketua DPC KWRI Kabupaten Tangerang Angkat Bicara
Bupati Tangerang Letakkan Batu Pertama Pembangunan 51 Rumah Layak Huni di Tanjung Kait
PLN UBP Lontar 3 dan Lapas Tangerang Resmikan Workshop Paving Blok Jawara Banten, Dorong Zero Waste dan Kemandirian Warga Binaan
Bupati Tangerang Dorong HIMATANGBAR Jadi Lokomotif Intelektual Pembangunan Daerah
Bupati Tangerang Lantik 15 Pejabat Tinggi Pratama, Dorong Transformasi Birokrasi
Wahana Seru Hadir di Tigaraksa Happy Garden Playgroud Tawarkan 20 Permainan Menarik

Berita Terkait

Selasa, 29 Juli 2025 - 16:09 WIB

Proyek Konstruksi di Rajeg Diduga Langgar Aturan, Tanpa Papan Informasi

Minggu, 27 Juli 2025 - 17:24 WIB

Bupati Tangerang Hadiri Santunan Yatim dan Khitanan Massal di Desa Daru

Sabtu, 26 Juli 2025 - 22:29 WIB

Spanduk Nyasar, KWRI Disudutkan! Ketua DPC KWRI Kabupaten Tangerang Angkat Bicara

Sabtu, 12 Juli 2025 - 18:33 WIB

Bupati Tangerang Letakkan Batu Pertama Pembangunan 51 Rumah Layak Huni di Tanjung Kait

Kamis, 10 Juli 2025 - 21:18 WIB

PLN UBP Lontar 3 dan Lapas Tangerang Resmikan Workshop Paving Blok Jawara Banten, Dorong Zero Waste dan Kemandirian Warga Binaan

Berita Terbaru